Daerah

Hasil Rapid Test Sepasang Suami Istri dari Kecamatan Serai Serumpun Positif Covid-19


Hasil Rapid Test Sepasang Suami Istri dari Kecamatan Serai Serumpun Positif Covid-19

Jambi – Sepasang Suami istri dari kecamatan serai serumpun yang dirujuk ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sultan Taha Saefudin (STS) Tebo untuk melakukan Ravid Test, Hasilnya positif, hal tersebut disampaikan oleh Direktur RSUD STS Tebo, Dr Oktavieni.

Baca Juga : Dua Warga Batanghari Terkonfirmasi Positif Hasil Rapid Test

“Untuk hasil ravid test pertama sepasang suami istri dari kecamatan serai serumpun hasilnya positif dan sekarang petugas kita bersama aparat kepolisian sedang menjemput mereka untuk segera diisolasi di ruangan isolasi kita sekalian diambil sampel untuk test Swap test,” ujar Oktavieni saat dihubungi melalui telepon selulernya.

Ketika ditanyakan apakah kedua suami istri ini adalah termasuk kedalam cluster Gowa, Oktavieni mengaku tidak mengetahui hal tersebut.

Baca Juga : Ini Dia, Dua Kecamatan di Kota Jambi Masuk Zona Orange dan Kuning

“Kurang tau saya kalo itu, coba tanya ke pihak puskesmas serai serumpun yang merujuknya, kami hanya menerima rujukan ravid test, di Test, begitu hasilnya positif langsung kita karantina dan dilakukan swap test,”pungkasnya. (Yan)





Source link

Klik untuk berkomentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Most Popular

Ke Atas